Welcome To My Blog :)

Senin, 10 Desember 2012

Catatan Presentasi Teman 55 Pembuatan Asam Cuka dari Pepaya Solo

1. Pepaya berasal dari amerika tengah dan banyak digunakan sebagai buah segar, manisan.
2. Variabel waktu dan pH berpengaruh nyata pada proses fermentasi pembuatan asam cuka.
3. Fermentasi melalui 2 tahapan yaitu fermentasi gula menjadi alkohol menggunakan bakteri Saccharomices Cereviceae dan fermentasi alkohol menjadi asam cuka menggunakan bakteri Acetobacter Aceti.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar